Kontes Esai Berhadiah 50 Juta dari Microsoft

Mufid

Kontes Esai Berhadiah 50 Juta dari Microsoft – selamat malam, sobat. Hampir satu bulan tidak mengisi blog ini karena pekerjaan di Real World yang semakin menggila, hehe. Nah, kali ini untuk mengisi waktu luang dan sedikit memberi informasi bagi kaum muda di Indonesia, bahwa Microsoft -produsen windows- mengadakan sebuah kontes esai yang berhadiah total $ 5000 atau sekitar Rp. 50.000.000,- kalo kalian berhasil memenangkan kontes ini. 
Jadi, kontes ini ditujukan untuk para pelajar dan mahasiswa dan dibatasi mulai Umur 18 tahun. Kesempatan buat kalian yang hobby menulis essay untuk mengikuti kontes yang diselenggarakan oleh microsoft ini, kawan. Ingin tahu berapa saja hadiah yang ditawarkan oleh microsoft? Berikut daftar hadiah untuk kontes esai ini:

Microsoft will award cash prizes for the top three essays according to the judging criteria:
1st place – $5,000
2nd place – $3,000
3rd place – $2,000

tentu saja hadiah diatas merupakan hadiah yang sangat besar. Nah, untuk mengetahui apa saja syarat dan ketentuan kontes ini, bisa dilihat pada situs resminya di sini. diantara ketentuan yang harus dipenuhi yaitu sebagai berikut:

  • Berusia 18 tahun atau lebih dan terdaftar pada Universitas yang terakreditasi pada tanggal 21 Maret 2013  dan 24 Juni 2013.
  • Kamu bukan penduduk dari negara berikut:  Kuba, Iran, Korea Utara, Sudan, dan Suriah.
    • PERHATIAN: Peraturan Ekspor Amerika melarang melakukan pengiriman barang dan jasa ke negara  Kuba, Iran, Korea Utara, Sudan, dan Suriah. Untuk itu, negara tersebut tidak memenuhi syarat untuk mengikuti kontes ini.
  • Bukan Merupakan Karyawan Microsoft atau Anak Perusahaan Microsoft dari negara manapun.
  • Bukan merupakan bagian administrasi atau panitia dari acara kontes ini.
  • Bukan merupakan keluarga dari karyawan microsoft atau keluarga dari bagian administrasi dan panitia pelaksana kontes ini.
Menarik bukan? Untuk kalian yang mempunyai kemampuan menulis esai, langsung saja meluncur ke TKP.
sekian dan terima kasih sudah membaca info yang saya berikan ini.
Baca Juga:   Rekomendasi Anime Terbaru 2023, Wajib Nonton

Mufid

Mufid adalah seorang mahasiswa jurusan Ilmu al-Qur'an dan Tafsir yang kebetulan terjun bebas di dunia Blogging dan Enterpreneur | Karena sejatinya yang senantiasa berubah adalah perubahan itu sendiri - Cicero

Tags

Related Post

2 thoughts on “Kontes Esai Berhadiah 50 Juta dari Microsoft”

  1. Ngiler dengarnya, dan pastinya banyak yg ikutan.<br />Saingan banyak. Thanks before 😀

    Reply

Leave a Comment